Begini Caranya Jadi Petani Milenial dan Agropreneur Handal

Kepala Distanhorbun
Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan (Distanhorbun) Kabupaten Bogor, Siti Nurianty.

BogorZone – Pemerintah Kabupaten (Bogor) menggulirkan program petani milenial untuk mencetak agropreneur muda sebagai sumber daya manusia pertanian yang handal.

Hal ini dikatakan Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan (Distanhorbun) Kabupaten Bogor, Siti Nurianty saat berdialog di Radio Tegar Beriman (Teman) 95.3 FM, Senin 11 Juli 2022.

Petani Milenial adalah petani yang berusia antara 19 sampai 39 tahun yang sudah menjalankan usaha agribisnis baik di sektor hulu yakni budidaya, maupun di sektor hilir yakni pasca panen dan pemasaran, dengan menggunakan teknologi digitalisasi dan bisa menggerakan masyarakat petani lainnya.

Bacaan Lainnya
banner 300x250
banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60